14 KUNCI SUKSES MENGHADAPI UAS ATAU PAS

Jumat, 30 Nopember 2018
Adik-adik tanpa terasa sebentar lagi kalian akan menghadapi UAS 1 (Ulangan Akhir Semester 1) atau PAS 1 (Penilaian Akhir Semester 1). Sudah siapkah kalian menghadapinya? Atau masih-masih ragu-ragu? Hemmmm, atau-atau jangan-jangan sudah menyiapkan contekan ya? Waduh, bahaya!

MEMBUAT VIDEO TUTORIAL TALI TEMALI

Selasa, 27 Nopember 2018
Salam Pramuka!
Adik-adik pasti sudah tahu kan tentang tali temali. Tentunya sudah tidak asing lagi. Karena hampir di setiap kegiatan Pramuka selalu identik dengan tali temali. Kakak yakin adik-adik juga sudah mampu membuat simpul dan ikatan. Tidak perlu bingung ya. Apa sebenarnya perbedaan tali, simpul, dan ikatan?

PENGHIJAUAN SEKITAR SUNGAI HINGGA PEMBUATAN KOMPOS

Jumat, 23 Nopember 2018
Latihan rutin sore ini menjadi luar biasa bagi seluruh anggota Paspraguneda. Agenda yang padat tidak mengurangi semangat mereka. Hal tersebut ditunjukkan dengan antusiasme mengikuti kegiatan latihan yang telah direncanakan sore ini.

PASPRAGUNEDA MEMPERINGATI MAULID NABI

Senin, 19 Nopember 2018
Pada hari ini, tepatnya hari Senin tanggal 19 November 2018 telah dilaksanakan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Paspraguneda (UPTD SMPN 2 Gurah). Acara diawali dengan pembacaan ayat suci Al-Qur'an oleh Nur Fitriani, Penggalang Rakit dari Kelas 8B.

PEMBUATAN KOMPOS DARI SAMPAH DAUN

Sabtu, 17 Nopember 2018
Salam Pramuka!
Hai shobat, perkenalkan nama saya Aditya, Penggalang Rakit dari anggota Paspraguneda. Disini saya ingin menceritakan pengalaman saya tentang cara membuat kompos dari bahan sampah daun.

SUKSESKAN GERAKAN AMBIL 10 SAMPAH DAUN SETIAP HARI


Sabtu, 17 Nopember 2018
Gerakan Mengambil 10 Sampah Daun Setiap Hari merupakan program dari Paspraguneda yang dilaksanakan dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan dan menumbuhkan kepedulian lingkungan terhadap seluruh anggota Paspraguneda.

PENGUMUMAN JUARA LOMBA TINGKAT 1 TAHUN 2018

Sabtu, 10 November 2018
Selamat kepada adik-adik yang regunya meraih kejuaraan pada Lomba Tingkat 1 Paspraguneda Tahun 2018. Terus latihan dengan semangat semoga ke depannya bisa lebih berprestasi. Berikut kakak umumkan regu-regu yang juara: 

CARING SCOUT RESCUE TRAINING 2018 KWARCAB KAB KEDIRI

Kamis, 1 November 2018 
Minggu, 28 Oktober 2018 kami anggota PASPRAGUNEDA mengikuti Kemah Pramuka Peduli selama 3 hari. Kegiatan tersebut bertempat di lapangan Desa Turus, sehingga secara tidak langsung PASPRAGUNEDA menjadi tuan rumah. Kemah dengan label Caring Scout Rescue Training 2018 diikuti oleh kurang lebih 420 Penggalang SMP maupun MTs se-Kab. Kediri.